Cara Install SPSS di Laptop

by
Cara Install SPSS di Laptop

Sebelum menggunakan SPSS, penting untuk kalian ketahui Cara Download dan Cara Install SPSS di Laptop yang bisa kalian selesaikan dengan mudah. Statistical Package for the Social Sciences memiliki banyak manfaat yang bisa kalian dapatkan untuk membantu semua aktivitas kalian sehari-hari.

Untuk sebagian pengguna, pasti sudah taka sing lagi dengan kata SPSS yang memberikan banyak manfaat kepada para penggunanya. Biasanya, aplikasi ini digunakan oleh para pengguna Komputer. Atau beberapa lembaga, misalnya universitas, perusahaan dan sebagainya.

Karena dipercaya mampu menunjang semua kebutuhan para penggunanya. Kalian bisa menggunakan aplikasi ini dengan mudah. Pastikan untuk Download dan ketahui terlebih dahulu Cara Install SPSS di Laptop yang akan di ulas oleh foldertips.com sebagai berikut.

Kelebihan di SPSS

Penting untuk kalian ketahui beberapa kelebihan di SPSS sebelum menggunakan program Komputer ini secara langsung. Tentu saja manfaat yang didapatkan sangat banyak, dan memudahkan aktivitas semua pengguna. Aplikasi SPSS sudah banyak digunakan oleh semua kalangan.

Jadi, pastikan untuk ketahui beberapa Kelebihan di SPSS sebagai berikut.

  • Dokumentasi data
  • Prediksi acara time series
  • Meriset kesehatan masyarakat
  • Mining data
  • Membantu pengambilan keputusan bisnis
  • Realisasi studi pasar
  • Lembaga BPS di perusahaan
  • Penelitian akademis kalangan mahasiswa
  • Dan masih banyak lagi yang lainnya

Cara Install SPSS di Laptop

Setelah selesai download perangkat lunak ini, untuk bisa menggunakannya secara langsung kalian harus menginstallnya terlebih dahulu. Dan kalian bisa menyelesaikannya dengan mudah, simak penjelasannya sebagai berikut.

  1. Pertama, ekstrak file master SPSS
  2. Jika sudah, masuk ke folder hasil extract tersebut
  3. Lalu jalankan setup.exe, caranya klik kanan di mouse > Run Ad Administrator
  4. Maka akan muncul jendela User Account Control
  5. Dan klik Yes untuk jalankan Stup di SPSS
  6. Akan ada tab konfigurasi SPSS 24, klik Next
  7. Lalu akan muncul tab lisensi perangkat lunak tekan I accept the terms in the license agreement, lalu klik Next
  8. Di tab IBM SPSS Statistics – Essentials for Python > klik Next
  9. Klik I accept the terms in the license agreement > Tekan Next
  10. Maka akan muncul Destination Folder untuk digunakan, dan ubah lokasi instalasi SPSS 24
  11. Klik Change untuk mengubah lokasi yang di inginkan
  12. Jika masih memiliki ruang, kalian tidak perlu merubahnya lalu tekan Next
  13. Tab Ready to Install Program menampilkan jika perangkat lunak ini sudah bisa di install, dan klik install
  14. Proses akan berjalan 5-10 menit
  15. Kalian bisa menunggu hasilnya sampai selesai
  16. Dan kosongkan dibagian kotak centang Star IBM SPSS Statistics 24 now
Baca Juga :   Cara Memindahkan WhatsApp ke Handphone Baru Biar Data Tidak Hilang

No More Posts Available.

No more pages to load.